BolaMilenia.com – Prediksi Lazio Vs Juventus pada pekan ke-29 Liga Italia 2022/2023 di Stadion Olimpico, Roma, Minggu (9/4/2023), harus dimaksimalkan dengan baik oleh tuan rumah. Lazio wajib menang karena agar bisa tetap bertahan di posisi kedua. Semetara Juventus datang dengan target tiga poin.
HEAD TO HEAD & TREN PERTANDINGAN
FAKTA-FAKTA MENARIK
Hasil paling umum pertandingan Lazio Vs Juventus dengan skor 0-2. 11 pertandingan telah berakhir dengan hasil ini.
Selama 32 pertemuan terakhir di kandang Lazio, Lazio menang 9 kali, imbang 6 kali, dan Juventus menang 17 kali.
Selama 71 pertemuan antara Lazio melawan Juventus, Lazio menang 17 kali, imbang 16 kali, dan Juventus menang 38 kali.
Pertandingan musim lalu Juventus menang di kandang Lazio dengan skor 2-0. Kedua tim kembali bermain imbang 2-2 saat berlaga di kandang Juventus.
Tahukah anda bahwa Lazio mencetak 24% gol pada menit ke 61-75.
Tahukah anda bahwa Juventus mencetak 22% gol mereka pada menit ke 76-90.
Juventus memiliki kemenangan beruntun dari lima pertandingan.
Juventus menerima 6 kartu merah musim ini dan tertinggi di Liga Italia.
Lazio belum mencetak gol dalam dua dari 14 pertandingan kandang di Liga Italia musim ini.
Juventus belum mencetak gol dalam empat dari 14 pertandingan kandang mereka di Liga Italia musim ini.
Sergej Milinkovic Savic pemberi assist terbanyak untuk Lazio dengan delapan assist.
Filip Kostic pemberi assist terbanyak bagi Juventus sebanyak delapan kali.
Lazio memenangkan babak pertama dalam 43 persen pertandingan.
Juventus memenangkan babak pertama dalam 36 persen pertandingan.
Prediksi Lazio Vs Juventus menarik. Sebab, pada putara pertama Juventus yang sukses menang lawan Lazio.
Di Liga Italia musim ini, Lazio memiliki performa yang lebih baik dari Juventus.
Performa Juventus dalam lima laga terakhir lebih baik dari Lazio.
Juventus belum pernah kalah dari Lazio dalam lima pertemuan di semua kompetisi.
Lazio belum pernah menang melawan Juventus dalam lima pertemuan di semua kompetisi.
Juventus memiliki tiga kemenangan beruntun di Liga Italia musim ini.
Juventus telah mencetak setidaknya satu gol dari enam pertandingan terakhir.
Lazio saat ini berada di posisi kedua Liga Italia, sementara Juventus di posisi ketujuh.
REKOR PELATIH
Ini menjadi pertandingan ke-32 bagi Massimiliano Allegri melawan Lazio. Sejauh ini, ia sukses mencatatkan 20 kemenangan, lima imbang, dan enam kekalahan.
Prediksi Lazio Vs Juventus menarik. Sebab, Allegri lebih banyak menang saat bersua pelatih Lazio Maurizio Sarri. Total dalam 17 pertemuan, Allegri menang 10 kali, imbang 4 kali, dan kalah tiga kali.
Sarri sudah 11 kali bertemu Juventus. Hasilnya menang tujuh kali, seri satu kali, dan kalah tiga kali.
REKOR WASIT
Marco Di Bello akan memimpin jalannya pertandingan Lazio Vs Juventus.
Marco sudah memimpin Lazio selama 18 pertandingan. Hasilnya Lazio menang sembilan kali, seri dua kali, dan kalah tujuh kali.
Wasit berusia 42 tahun itu sudah memimpin Juventus dalam 15 pertandingan. Hasilnya 11 kemenangan, tiga imbang, dan satu kekalahan dirasakan oleh Si Nyonya Tua.