BolaMilenia.com– Prediksi Juventus vs Napoli pada pekan ke-31 Serie A 2022-23 di Allianz Stadium, Senin (24/4/2023) dini hari WIB bakalan menarik. Kedua kesebelasan sama-sama sedang mencari titik balik setelah sejumlah hasil minor dalam beberapa laga terakhirnya, jelas laga bakalan panas.
HEAD TO HEAD & TREND PERTANDINGAN
FAKTA-FAKTA MENARIK
Juventus dan Napoli sama-sama baru menang sekali dalam lima pertandingan terakhirnya di semua kompetisi.
Juventus memenangi 8 dari 10 laga kandang terakhirnya di semua kompetisi.
Juventus meraih enam cleansheet dalam 10 laga kandang terakhirnya di Serie A.
Napoli memenangi 8 dari 10 laga tandang terakhir di semua kompetisi.
Rekor Napoli dalam laga tandang Serie A mengesankan, memenangi 9 dari 10 pertandingan terakhirnya.
Prediksi Juventus vs Napoli memihak tim tamu berkaca dari rekor pertemuan. Mereka tak terkalahkan empat dari lima pertemuan terakhirnya.
Napoli tak pernah menang dalam empat kesempatan tandang terakhir ke markas Juventus.
Juventus sukar dibobol di kandnagnya, baru kejebolan 12 kali dari 15 laga alias 0,80 gol per pertandingan.
Juventus hanya memenangkan satu dari enam pertandingan terakhir melawan Napoli di Serie A, dengan satu-satunya kemenangan mereka selama periode ini datang dengan selisih 2-1 pada April 2021.
Juventus tidak terkalahkan dalam 11 dari 12 pertandingan terakhir mereka di kandang melawan Napoli di Serie A
Kondisi tim Juventus: Bremer, Moise Kean (cedera)
Kondisi tim Napoli: Giovanni Simeone, Mario Rui, Matteo Politano (cedera).
[irp posts=”8585″]
REKOR PELATIH
Napoli, jadi tim ketiga yang paling sering dilawan pelatih Juventus, Massimiliano Allegri, yakni 29 kali.
Prediksi Juventus vs Napoli bakalan seru karena rekor Allegri lawan pelatih Partenopei, Luciano Spalletti. 14 kali bersua, rekor keduanya imbang, yakni sama-sama 5 kali menang dan empat seri.
Spalletti sudah 30 kali lawan Juventus sejak 1997.
Spalletti hanya menang 4 kali, enam kali seri dan 20 kalah lawan Juventus, tapi tak terkalahkan empat pertemuan terakhir.
REKOR WASIT
Napoli, jadi tim ketiga yang paling sering dilawan pelatih Juventus, Massimiliano Allegri, yakni 29 kali.
Prediksi Juventus vs Napoli bakalan seru karena rekor Allegri lawan pelatih Partenopei, Luciano Spalletti. 14 kali bersua, rekor keduanya imbang, yakni sama-sama 5 kali menang dan empat seri.
Spalletti sudah 30 kali lawan Juventus sejak 1997.
Spalletti hanya menang 4 kali, enam kali seri dan 20 kalah lawan Juventus, tapi tak terkalahkan empat pertemuan terakhir.