BolaMilenia.com– Prediksi Persik vs Arema FC yang akan digelar di Stadion Brawijaya, Kediri, Sabtu (15/7/2023) sore WIB bakalan menarik. Sebab kedua kesebelasan sama-sama butuh kemenangan setelah menjalani dua pertandingan. Nasibnya keduanya pun sama, yakni sama-sama sekali seri dan satu kali kalah.
HEAD TO HEAD & TREND PERTANDINGAN
FAKTA-FAKTA MENARIK
Persik tak terkalahkan dalam delapan laga kandang terakhirnya di Liga 1.
Persik memenangi enam dari tujuh laga kandang terakhirnya di Liga 1.
Persik menelan dua kekalahan dari tiga laga terakhirnya.
Arema gagal mencetak gol dalam dua laga tandang terakhirnya.
Arema tak pernah menang dalam lima laga terakhirnya di Liga 1.
Arema hanya memenangi dua dari 10 laga tandangnya di Liga 1.
Prediksi Persik vs Arema memihak Singo Edan berkaca dari rekor pertemuan. Dalam tujuh pertemuan terakhir, mereka memenangi empat laga, datu seri dan cuma dua kali kalah.
Arema memenagi dua laga tandang terakhir di markas Persik.
Kondisi tim Arema: bisa memainkan semua pemainnya.
Kondisi tim Persik: bisa memainkan semua pemainnya.
[irp posts=”8585″]
REKOR PELATIH
Marcelo Rospide belum pernah melawan Arema FC.
Laga nanti jadi kali pertama Rospide melawan Joko Susilo.
Prediksi Persik vs Arema menarik karena Joko Susilo pun tak pernah lawan Macan Putih.
HEAD TO HEAD PEMAIN KUNCI
Renan Silva akan jadi andalan bagi Persik untuk coba raih kemenangan perdananya. Dia sudah sukses cetak satu gol musim ini.
Arema FC jelas akan mengandalkan seorang Gustavo Almeida. Pemain asal Brasil itu baru saja mencetak hattrick saat melawan Persib.